Embracing The New Normal In Confort

Embracing The New Normal In Confort

Terus terang masa pandemi ini membuat kehidupan menjadi sangat berbeda daripada sebelumnya. Ini juga yang kadang-kadang membuat kita merasa depresi. Apalagi untuk mereka yang tinggal di rumah kos atau rumah yang lokasinya saling berdempetan. Mau keluar kamar rasanya risih, takut berpapasan dan tanpa sengaja bersentuhan dengan orang lain. Sulit untuk menjaga “social distancing” dalam keterbatasan […]

Read More
 Jangan Kalah Dengan Corona

Jangan Kalah Dengan Corona

Siapa yang menyangka tahun 2020 ini kita menghadapi suatu pandemi yang membawa dampak luar biasa bagi semua bangsa di dunia. Mau tidak mau kita harus menghadapi semua perubahan berbagai aspek kehidupan yang di akibatkannya termasuk perubahan arah investasi kita. Dimana bukan hanya umat manusia saja yang terinfeksi tetapi saham dan mata uang pun turut “terinfeksi”. […]

Read More
 Unplanned 2020

Unplanned 2020

Tahun 2020 yang baru memasuki bulan ke 5 ini ternyata banyak membawa kejutan dan perubahan bagi kehidupan kita semua. Salah satu yang berdampak adalah kepada rencana-rencana yang sudah dibuat dari jauh-jauh hari untuk diwujudkan di tahun 2020 ini. Ternyata pandemi covid 19 membuat sebagian orang kehilangan kesempatan untuk mewujudkan rencana-rencananya. Seharusnya, lebaran tahun ini kami […]

Read More
 20 Must Read Books While You’re Self Isolating

20 Must Read Books While You’re Self Isolating

Kondisi bekerja dari rumah atau tinggal di rumah menyebabkan stress yang lebih tinggi dari biasanya.  Observer yang tinggal di Vanya Park seperti di cluster Asatti, bisa memanfaatkan waktu di pagi hari sebelum udara menjadi terlalu panas atau di sore hari untuk membaca sejenak di pinggir danau, berkhayal ada di lake Como sambil tetap menjaga jarak […]

Read More
 The Most Beautiful Lake In The World

The Most Beautiful Lake In The World

Biasanya laut adalah tujuan wisata yang sangat populer bagi umat manusia di bumi ini. Bahkan , sekarang salah satu vitamin yang paling banyak dicari adalah vitamin “SEA”. Tapi, jangan salah Observer, tujuan wisata danau bagi sebagian orang masih tetap sangat menarik untuk dikunjungi. Mengapa? Karena dengan permukaan air yang cenderung lebih tenang dari laut, lebih […]

Read More
 Yuk Lari… Untuk Sehat dan Tetap Gaya

Yuk Lari… Untuk Sehat dan Tetap Gaya

Hey Observer, walaupun kita sekarang harus mengurangi segala kegiatan (thanks to Corona), tapi tetap saja kesehatan harus tetap dijaga. Makan bergizi dan jangan lupa vitamin. Oiya , Observer harus tetap olahraga ya. Walaupun banyak tempat olahraga seperti gym dan wellness studio yang menutup operasionalnya selama masa “karantina” ini, tapi  olahraga masih harus tetap jalan yah.. […]

Read More
 Usaha Jastip Lancar Jaya Jangan Lupa Pajak

Usaha Jastip Lancar Jaya Jangan Lupa Pajak

Beberapa waktu lalu, Property Observer sudah membahas artikel mengenai “The Right Place” untuk pengusaha Jastip (https://theobserver.id/hai-para-pengusaha-jastip-this-is-the-right-place-for-you/).  Seperti sudah dibahas di artikel tersebut, usaha Jastip memang sedang menjamur karena keuntungan yang dihasilkan cukup menggiurkan.  Memulai usaha Jastip pun relatif simple dan modal dapat disesuaikan dengan barang yang akan ditawarkan.  Apalagi saat ini banyak orang semakin merasakan […]

Read More
 Barbizon Hotel NY, Dulunya Hotel Khusus Wanita!

Barbizon Hotel NY, Dulunya Hotel Khusus Wanita!

Barbizon Hotel merupakan salah satu bangunan yang penuh sejarah di New York, tepatnya di sudut antara Lexington Avenue dan 63rd Street. Mulai beroperasi sejak tahun 1926, dengan positioning “Hunian untuk Wanita Profesional”, Barbizon Hotel memiliki 700 unit kamar dengan ukuran kecil yang hanya muat satu tempat tidur single, meja dan lemari kecil. Kamar mandi terletak […]

Read More
 Menerapkan JAPANDI style di Asatti

Menerapkan JAPANDI style di Asatti

Mencari gaya interior untuk Apartemen Asatti Chalcedony merupakan hal yang gampang-gampang susah. Untungnya, saya cukup terbantu dengan material dasar yang sudah disediakan oleh pengembang seperti lantai parket di kamar tidur dan “floor to ceiling window”. Akhirnya saya coba berdiskusi dengan seorang desainer interior, dan ia mengusulkan kenapa saya tidak coba pakai gaya interior JAPANDI untuk […]

Read More